HOMESCHOOLER Mom

Foto saya
a mom of homeschool twinnies (boy and girl), an ex architect, a lecturer, a crafter, and a children book's author and illustrator. loves drawing, crafting, illustrating, making pretty things..

Hi there...

Thanks so much for taking time out of your day to stop by my little space! i am happy to share my daily activities (homeschooling, green living, writing, ilustrating & crafting) and hope you enjoy it...

-Dini-

dkwardhani@yahoo.com



Jumat, 22 Juli 2016

Nature Walk di Hutan Malabar

Pagi-pagi anak-anak Klub Pemberi (pembelajar mandiri) nature walk alias jalan-jalan di Hutan Kota Malabar. Asik pagi-pagi udara seger, hutan sepiiii. Yeaaay!

Belajar ala Toto Chan lagi. Yang perempuan pada rajin nyatetin jenis pohon dari papan informasi. Yang laki-laki hunting buah, daun dan lomba lari. Yang batita pada sibuk ngemil, baca buku, gambar-gambar. Memang beda ya anak perempuan dan laki-laki hehehe...
Nemu tupai dan beberapa jenis burung. Lihat reservoir kota. Ada rumah kompos juga. Semoga ya hutan kota ini tetap terpelihara dan tidak berganti menjadi fungsi lain. Akhirnya sebelum berpisah main petak umpet dulu, daaan.... ada yang ngga rela diajak pulang.
Sebagai pelengkap pembelajaran mampir dulu ke Pasar Modern Oro-oro Dowo. Pasar tradisional yang dulu gelap, becek sekarang cling, lapang, rapi dan nyaman untuk belanja. Ada pembagian zona jualan juga. Keren deh!
Ah, senangnya belajar bersama!
Belajar dimana saja, kapan saja, dengan siapa saja.
Kapan kita playdate lagi?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

you might also like these stories

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...